Minggu, 16 Juni 2013

Laporan Akhir Praktikum LINUX WITH C 14 JUNI 2013



Luas Persegi Panjang, Daftar Nilai, Angka Genap / Ganjil

CODINGANNYA :

#include <stdio.h>
#include <conio.h>

int main()
{
int p,l,luas;
int nil,r;
int pilih;
clrscr();
printf (" ----------MENU----------\n\n");
printf (" 1. Luas Persegi\n");
printf (" 2. Daftar Nilai\n");
printf (" 3. Angka Genap/Ganjil\n");
printf ("\nMasukkan Pilihan Anda : ");
scanf ("%d", &pilih);
switch (pilih) {
case 1 : {
            clrscr();
            printf ("Masukkan Panjang : ");
            scanf ("%d", &p);
            printf ("Masukkan Lebar : ");
            scanf ("%d", &l);
            luas = p*l;
            printf ("Luas persegi panjang = %d", luas);
            break;
            }
case 2 : {
            clrscr();
            printf ("Masukkan Nilai : "); scanf ("%d", &nil);
            if (nil <= 40) printf ("\nNilai Anda E");
            else if (nil < 55) printf ("\nNilai Kamu D");
            else if (nil < 70) printf ("\nNilai Kamu C");
            else if (nil < 85) printf ("\nNilai Kamu B");
            else if (nil <= 100) printf ("\nNilai Kamu A");
            else printf ("\nNilai Inputan Salah!!");
            break;
            }
case 3 : {
            clrscr();
            printf ("Masukkan Angka yang Anda Inginkan : ");
            scanf ("%d", &r);
            if (r%2==0)
            printf ("\n %d adalah bilangan Genap", r);
            else
            printf ("\n %d adalah bilangan Ganjil", r);
            break;
            }
}
getch ();
return 0;
}


 LOGIKANYA :

#include<stdio.h>  = Berfungsi sebagai berkas yang berisi definisi definisi untuk masuk dan keluarnya data.

#include<conio.h> =

int main() = Berfungsi sebagai inti dari sebuah program C yang dibuat dan merupakan awal dan akhir dari eksekusi program

{ } = Berfungsi  menunjukan tanda awal dari perintah perintah yang akan dieksekusi dan untuk mengakhiri atau menutup suatu proses pemograman  dan juga akhir dari sebuah function body

int l,p,Luas = Memberi variable l,p,Luas bertipe integer

int nilai = Memberi variable l,p,Luas bertipe integer

int angka = Memberi variable angka bertipe integer

int pilih = Memberi variable pilih bertipe integer

clrscr() = Untuk menghapus tampilan pada layar

printf("-------MENU-------") = Untuk mencetak  -------MENU-------

printf("\n1. Luas Persegi Panjang") = Untuk mencetak  1. Luas Persegi Panjang

printf("\n2. Daftar Nilai") = Untuk mencetak 2. Daftar Nilai

printf("\n3. Angka Genap/Ganjil") = Untuk mencetak “ 3. Angka Genap/Ganjil”

printf("\nMasukkan Pilihan : ") = Untuk mencetak  Masukkan Pilihan :

scanf = Digunakan untuk memasukkan data, fungsi scanf akan membacamasukan dari keyboard artinya akan ditentukan oleh pemakai melalui masukkan dari keyboard

switch (pilih) = digunakan untuk membuat sebuah ekspresi untuk menentukan statement yang akan dijalankan

case = Statement ini akan berjalan apabila telah dipilih dan akan menjalankan beberapa ekspresi yang ada didalamnya

%d = Sebagai fungsi dari tipe data integer

&pilih = Sebagai penamaan pada sebuah nama variable

\n = sebagai mengakhiri kalimat disuatu baris yang di print ke dalam output

return 0 = Berfungsi untuk kembali dari awal

break = untuk pemberhentian blok program yang diatasnya

getch () = Fungsi getch() (get character and echo) dipakai untuk membaca sebuah karakter dengan sifat karakter yang dimasukkan tidak perlu diakhiri dengan menekan tombol ENTER, dan karakter yang dimasukan tidak akan ditampilkan di layar.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar