Kamis, 19 Desember 2013

BACKPROPAGATION




1.    Apa yang anda ketahui dengan Software Prolog ?
2.    Tuliskan syntax pada Prolog & Jelaskan ?
3.    Apa perbedaan Prolog dengan bahasa pemrograman lain ?
4.    Tuliskan 1 contoh program pada Prolog ?

      Jawab :
1. Prolog adalah bahasa pemrograman logika yang berhubungan dengan kecerdasan buatan dan komputasi linguistik atau disebut juga sebagai bahasa non – procedural.
Prolog merupakan salah satu interpreter yaitu bahasa program yang menerjemahkan LINE – CODE pada baris perbaris.
Namanya diambil dari bahasa Perancis PROGRAMMATION EN LOGIQUE ( Pemrograman Logika ). Bahasa ini diciptakan oleh Alain Colomeraur dan Robert Kowalski sekitar tahun 1972 dalam upaya untuk menciptakan suatu bahasa pemrograman yang memungkinkan pernyataan logika alih – alih rangkaian perintah untuk dijalankan komputer.
Dalam Prolog, logika program dinyatakan dalam hal hubungan, proses komputasi dimulai dengan menjalankan query berdasar atas hubungan ini. Prolog sangat berguna untuk database, matematika simbolik, dan aplikasi parsing bahasa. Prolog dapat memeriksa apakah terdapat predikat palsu yang diakibatkan oleh ketidaksengajaan. Prolog juga memiliki logika tersendiri yang disebut “Pure Prolog”, serta sejumlah fitur extralogical.
Bahasa Prolog dikenal sebagai bahasa yang lebih sederhana dan efesien dibandingkan bahasa pemrograman lainnya meskipun untuk bahasa BASIC seperti PASCAL.

2. Syntax Pada PROLOG
A.  WRITE( ) : Syntax digunakan untuk mencetak variabel string yang diapit dengan petik tunggal ( ‘ ).

B.   NL( )       : Dikenal neewline merupakan perintah untuk pindah menuju baris yang baru.

C.   READ ( ) : Syntax ini digunakan untuk memberikan nilai inputan pada variabel yang diberikan didalam tanda kurung.

3. Pebedaan Prolog dengan Bahasa Pemrograman lainnya :

BAHASA PEMROGRAMAN PROLOG :
a.    Object Oriented Languange atau Declarative Languange.
b.    Tidak terdapat prosedur, tetapi hanya kumpulan data – data objek (fakta) yang akan diolah, dan relasi antara objek tersebut membentuk aturan – aturan yang diperlukan untuk mencari suatu jawaban.
c.    Programer menentukan tujuan (goal), dan komputer menentukan bagaimana cara mencpai tujuan tersebut serta mencari jawabannya.
d.    Dilakukan pembuktian terhadap cocok tidaknya tujuan dengan data – data yang telah ada dan relasinya.
e.    Prolog ideal untuk memecahkan masalah yang tidak terstruktur dan prosedur pemecahannya tidak diketahui, khususnya untuk memecahkan masalah non numerik.
f.    Prolog bekerja seperti pikiran manusia, proses pemecahan masalah bergerak didalam ruang masalah menuju suatu tujuan (jawaban tertentu).

 BAHASA PEMROGRAMAN YANG UMUM (BASIC, PASCAL, C, FORTRAN).
           a. Diperlukan algoritma / prosedur untuk memecahkan masalah (Procedural Languange)
           b. Program menjalankan prosedur yang sama berulang – ulang dengan data masukkan
                yang berbeda - beda.
           c. Prosedur dan pengendalian program ditentukan oleh programer dan perhitungan 
                dilakukan sesuai dengan prosedur yang telah dibuat. 

4. Contoh :
 PROLOG RUMUS MATEMATIKA
Menu:-
write(‘--------MENU--------‘),nl,
write(1. Luas Segitiga’),nl,
write(2. Volume Balok’),nl,
write(3. Volume Kubus’),nl,
write(4.EXIT’),nl,
write(‘Masukan Pilihan :’),read(PIL),nl,
(PIL=1,nl,
write(‘Luas Segitiga’),nl,
write(‘Masukan Alas :’),read(A),nl,
write(‘Masukan Tinggi :’),read(T),nl,
L is A*T/2,
write(‘Luas Segitiga :’),write(L),nl,
menu;
PIL=2,nl,
write(‘Volume Balok’),nl,
write(‘Masukan Panjang :’),read(P),nl,
write(‘Masukan Lebar :’),read(L),nl,
write(‘Masukan Tinggi :’)read(T),nl,
V is P*L*T,
write(‘Volume Balok :’),write(V),nl,
menu;
PIL=3,nl,
write(‘Volume Kubus’),nl,
write(‘Masukan Sisi :’),read(S),nl,
V is S*S,
write(‘Volume Kubus :’),write(V),nl,
menu;
PIL=4,nl,
write(‘Makasih’),nl.








 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar